Sunday, February 1, 2015

Nambah Balance Paypal Hanya Dengan Menyingkat Link (adf.ly)

Logo adf.ly
Siapa yang tidak kenal adf.ly. Jika belum, anda sudah ketinggalan barangkali.

Wah, program adf.ly ini sudah ada dimana-mana. Artinya, bahwa program adf.ly tidak main-main. Ia bener-bener membayar. Cocok untuk dijadikan sebagai salah satu cara nambah saldo balance paypal anda. Banyak sekali hal yang bisa anda lakukan dengan menggunakan paypal. Sayangnya, nambah balance paypal harus dengan menggunakan kartu kredit. Tapi, tak perlu khawatir, program adf.ly yang satu ini bisa dijadikan satu media untuk menambah saldo paypal anda. Daftar disini jika belum mempunyai akun adf.ly ini.
Sebagai informasi adf.ly, menerima jalur pembayaran lewat paypal, payza dan juga lewat payoneer.
Bagaimana mendapatkan uang dengan memanfaatkan media gratis seperti facebook, twitter dan lain-lain, untuk mendapatkan pundi-pundi uang. 

Jawabnya gampang, gak  perlu pakai script‐script, apalagi pakai kode-kodean. Cuma  perlu modal teman banyak dan sedikit ketekunan.   


Facebook dan twitter

tentu tidak akan memberi anda uang sepeser pun. Tapi di luar sana ada orang2 yang bersedia memberi uang kepada anda asal anda mau membawa teman2 anda ke website mereka.
Salah satunya adalah adf.ly ini. Bagaimana bisa?
Nah,program ini akan membayar anda $0,001 setiap kali ada yang mengklik link anda sendiri.
Gambarannya begini: URL asli ‐> URL singkat ‐> Uang
Pertama anda butuh sebuah alamat untuk dikunjungi, anggap saja  facebook.com
Lalu anda rubah alamat itu menggunakan adf.ly sehingga menjadi http://adf.ly/5S3K.
Nah, ketika teman‐teman anda membuka http://adf.ly/5S3K yang merupakan URL yang akan menuju facebook tersebut, maka anda akan mendapatkan uang $0,001. 

Jika teman anda 600, maka bila semua orang mengklik link itu, anda akan mendapatkan $0,6 per link


Nah, sampai disini konsepnya sudah jelas kan? 
Intinya anda mengubah URL asli menjadi URL promosi
Jika ada yang membuka URL promosi itu, anda mendapatkan uang. Sederhana sekali. Dan, ini adalah bukti bahwa program ini bukanlah suatu scam (bohongan).
jebakan adf.ly
Bukti pembayaran adf.ly ke akun paypal saya


iPanelOnline Indonesia, Satu Lagi Penghasil Uang Online

Logo Ipanel
Apa pula iPanelOnline Indonesia ini?? Yang saya tahu, ipanelonline merupakan salah satu cara menambah saldo paypal kita. Ipanelonline sudah terbukti membayar saya via paypal. Maka tak salah, jika kita memanfaatkan ipanelonline sebagai satu media untuk mendapatkan dollar.

Bagi, temen-temen yang belum tahu, mari kita ikuti sama-sama penjelasan yang saya dapatkan dari Mbah Google mengenai ipanelonline
iPanelOnline Indonesia merupakan platform konsumen yang berada di bawah naungan iPanelOnline Market Research Co., Ltd yang merupakan penyedia panel penelitian pasar yang profesional. Selain di Indonesia, iPanel juga berada di Cina, Hongkong, Taiwan, Jepang, Singapura, Thailand, India, Korea, Malaysia, New Zealand, Australia, Filipina, Vietnam, dll. Sampai saat ini Ipanel telah menjadi salah satu penyedia survei terbesar di kawasan Asia Pasifik.
Udah jelas kan temen-temen. Jadi di situs iPanelOnline Indonesia yang merupakan bagian dari iPanelOnline Market Research Co., Ltd ini, kita akan ditugaskan untuk mengisi survey-survey yang dibuat oleh berbagai perusahaan tertentu. Nah, tiap mengisi suvey online tersebut, secara otomatis kita akan mendapatkan poin sesuai dengan yang dijanjikan. Poin ini pada akhirnya akan bisa ditukar dengan sejumlah uang tertentu.
UPDATE poin yang didapat per 29 Januari 2015

Popular Posts